Prediksi Bournemouth vs Manchester United 14 Agustus 2016

Prediksi Bournemouth vs Manchester United 14 Agustus 2016 – Pertandingan yang akan dilangsungkan di Dean Court Stadium ini adalah pertandingan yang tidak seimbang. Manchester United baru saja mendapatkan pelatih sekaliber Jose Mourinho yang sudah terbukti sebagai salah satu pelatih dengan torehan gelar liga paling banyak di benua biru. Mourinho membawa Porto, Chelsea, Inter Milan dan Real Madrid menjadi juara di liganya masing-masing. Kini, the special one kembali mendapatkan tantangan besar dengan melatih Manchester United yang tak kunjung mendapatkan gelar Liga Inggris setelah ditinggalkan Sir Alex Ferguson. Tren positifnya adalah Mourinho rata-rata berhasil membawa klub asuhannya menjadi juara liga di musim pertamanya. Hanya di Real Madrid saja hal ini tidak bisa ia lakukan.

Manchester United datang ke Dean Court Stadium dengan pemain-pemain yang terbilang merupakan pondasi peninggalan Louis Van Gaal. Kedatangan Zlatan Ibrahimovic akan membuat lini depan Manchester United kembali segar. Performa Wayne Rooney yang terus-menerus turun beberapa musim belakangan sepertinya akan berhasil ditopang Ibramovic. Belum lagi dengan pemain-pemain muda seperti Martial dan Rashford. Pemain baru yang didatangkan dari Borrusia Dortmund yaitu Henrikh Mkhitaryan juga akan menjadi pusat perhatian pada laga nanti. Dia sepertinya akan diplot menjadi playmaker Manchester United pada pertandingan nanti. Di lini belakang, Marcos Rojo dan Chris Smalling sudah pasti akan diduetkan di jantung pertahanan.

Prediksi Bournemouth vs Manchester United 14 Agustus 2016  – Kubu Bournemouth sendiri pada musim lalu berada di papan bawah Liga Inggris yang nyaris membuat mereka terdegradasi. Mereka finish di urutan ke 15 pada musim lalu dengan jumlah kebobolan terbanyak kedua di liga setelah Aston Villa (tim yang terdegradasi) dengan jumlah 67 gol. Pemain-pemain baru yang didatangkan oleh Bournemouth diantranya adalah pemain pinjaman dari Chelsea yaitu Nathan Ake, kemudian mereka juga baru mendatangkan Jordon Ibe, Ryan Fraser, dan Lys Mousset.

Secara taktik dan komposisi pemain, Manchester United berada di atas angin pada pertandingan ini. Hanya kecelakaan dan insiden yang tidak diinginkan saja yang bisa membuat Manchester United tergelincir di partai perdana Liga Inggris musim 2016/17 ini. 60:40 untuk Manchester United.

Head To Head Bournemouth vs Manchester United :
18.05.2016 Manchester United 3-1 Bournemouth
13.12.2015 Bournemouth 2-1 Manchester United

Lima Pertandingan terakhir Bournemouth  :
04.08.2016 CF Bournemouth 1-1 Valencia CF
30.07.2016 CF Bournemouth 1-0 Cardiff City
30.07.2016 CF Reading FC 1-1 Bournemouth
23.07.2016 CF Portsmouth 3-3 Bournemouth
21.07.2016 CF Minnesota United 0-4 Bournemouth

Lima Pertandingan terakhir Manchester United :
04.08.2016 CF Manchester United 0-0 Everton FC
31.07.2016 CF Manchester United 5-2 Galatasaray SK
25.07.2016 ICC Manchester City P-P Manchester United
22.07.2016 ICC Manchester United 1-4 Borussia Dortmund
16.07.2016 CF Wigan Athletic 0-2 Manchester United

Susunan Pemain Bournemouth  vs Manchester United

AFC Bournemouth : K. King, C. Wilson, D. Gosling, M. Pugh, A. Surman, M. Ritchie, S. Cook, S. Francis, T. Elphick, C. Daniels, A. Federici.

Manchester United : W. Rooney, D. Blind, M. Carrick, J. Lingard, H. Mkhitaryan, Z. Ibrahimovic, M. Depay, Eric bertrand Bailly, Luke Shaw, D. Gea.

Prediksi Bournemouth vs Manchester United 14 Agustus 2016 by Bola Alexabet adalah 0 – 2